RSS

DESAIN

Home » » Tips Membuat Interior Dapur Cantik

Tips Membuat Interior Dapur Cantik



           Dapur bisa di ktegorikan bagian inti dari sebuah rumah.. Di sanalah, Anda memasak dan menyajikan berbagai masakan lezat untuk keluarga.Dapur haruslah senantiasa bersih dan nyaman sehingga terjaga baik kesehatan ataupun keindahan ruangan. Tidak hanya nyaman dan bersih, dapur juga harus aman digunakan.
Dapur idaman setiap keluarga tentu saja yang ruangannya luas, bersih, rapi, dan lengkap peralatannya sehingga memudahkan pengguna dapur untuk memasak.
          Gambaran tersebut bukan hanya di peruntukan bagi mereka yang memiliki dapur yang luas,tapi juga bagi mereka yang memiliki dapur sempit.Kita dapat memiliki dapur idaman di rumah mungil hanya dengan membuat desain interior dapur yang fungsional.


       Dibawah ini, ada beberapa tips bermanfaat untuk Anda yang ingin memiliki dapur yang nyaman, aman, dan bersih.
1. Berikan jendela dan ventilasi yang cukup agar dapur terang benderang dan udara bebas keluar masuk. Hal ini berguna apabila terjadi kebocoran gas elpiji juga agar asap kompor Anda tidak memenuhi dapur.
2. Untuk menghemat ruangan, Anda bisa memasang lemari kitchen set yang digantung. Pilih warna yang serasi dengan peralatan dapur Anda agar enak dipandang. Misalnya, bernuansa merah marun atau krem. Lemari ini bisa Anda pesan di tukang kayu atau membeli jadi di toko.
3. Dapur tidak harus di dalam rumah. Teras belakang rumah juga bisa jadi pilihan lokasi dapur bila rumah Anda sempit. Kelebihannya, Anda lebih leluasa memasak. Selain itu, ruang terbuka akan lebih aman jika tabung gas Anda mengalami kebocoran.
4. Bila dapur Anda di dalam rumah, ada baiknya berinvestasi membeli alat penghisap asap agar tidak pengap.
5. Pilih peralatan dapur yang sesuai dengan ukuran dapur Anda. Untuk dapur mungil, peralatan dapur seperti tempat sampah, kursi, panggangan roti dan peralatan lain yang berdesain minimalis dan modern bisa jadi pilihan.
6. Agar tetap rapi, Anda bisa membeli beberapa kotak plastik seperti merek tupperware atau lock n’ lock untuk meletakkan bumbu-bumbu masakan, makanan instan, kue kering, dan barang lain yang tidak dimasukkan ke lemari dapur.
7. Jangan meletakkan terlalu banyak barang di dapur Anda karena menyulitkan ruang gerak ketika beraktivitas. Peralatan rumah tangga seperti kulkas dan dispenser bisa Anda simpan di ruang makan.
8. Perhatikan keamanan dapur Anda, terutama bagi anak-anak. Simpan benda tajam seperti pisau dan parutan di dalam lemari atau laci. Pilih meja yang sudutnya tidak lancip, keramik lantai yang tidak licin, stop kontak sebaiknya ditutup atau diletakkan di atas dan jauh dari jangkauan anak-anak Anda.tips membuat dapur cantik,tips membuat dapur idaman,tips menata dapur,tips mendesain dapur.


2 Responses to "Tips Membuat Interior Dapur Cantik"
higradesolidsurface said...

artikelnya sangat bermanfaat, terimakasih, kalo boleh usul bagaimana kalo mencoba menggunakan material solid surface untuk top table nya, selain berkualitas warnanya juga banyak (bahkan bs pesan warna sesuai selera), SOLID SURFACE sekarang sedang menjadi tren dan sangat digemari oleh para desain interior khususnya diaplikasikan padaTop Table, top table kitchen set dll. http://higradesolidsurface.com/solid-surface-sangat-cocok-sebagai-pengganti-granit-dan-marmer/.
02194236088, 082 111 7 111 94, 08588 111 9194.


September 13, 2012 at 7:45 PM
IASGROUPSFABRICATION said...

kunjungi web kami IAS Group Fabrication
untuk menemukan peralatan stainless dapur yang berkualitas sesuai kebutuhan anda


August 2, 2016 at 9:29 PM

Post a Comment

SEBAGAI PNGUNJUNG YANG BAIK TINGGALKAN KOMENTAR walau sepatah kata...
KOMENTAR ini juga sebagai Media Konsultasi Dan Tanya Jawab Seputar Desain dan Struktur..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

JASA BANGUN DAN DESAIN ARSITEKTUR

BLOG INI ADALAH BLOG YANG MEMBERIKAN PELAYANAN PADA PENGUNJUNG YANG INGIN BERKONSULTASI MENGENAI PERENCANAAN RUMAH DAN ARSITEKTUR (Konsultasi 100% GRATIS).

BAGI ANDA YANG INGIN MEMBANGUN SEBUAH RUMAH SILAHKAN GUNAKAN JASA KAMI MELALUI BLOG INI.

KAMI BISA MEMBANTU ANDA DALAM:

1. MEMBANGUN RUMAH ANDA SIAP HUNI TRIMA KUNCI

2.Membuatkan gambar kerja dengan lengkap.

-Lay out

-Tmpak depan

-Tampak samping ka+ki

-Tampak belakang.

-Tampak Potongan (Selengkapnya)

-Rencana Pondasi.

-Rencana Strukture Beton(Selengkapnya)

-Rencana Atap(Selengkapnya)

-Rencana Plafont.

-Rencana Instalasi Listrik.

-Rencana Instalasi Air.

-Detail Kuda2(selengkapnya)

-Detail Pintu Jendela (Selengkapnya).

3.Membuatkan Desain Interior.

-Gambar Penempatan Prabot Furniture.

-Gambar Bentuk/Model Furniture yang Sesuai.

4.Membuatkan Gambar 3 Dimensi

-Visual 3D Depan

-Visual 3D Pojok Depan Ka+Ki

-Visual 3D Samping Ka+Ki

-Visual 3D Belakang.

5.Membuatkan Rencana Anggaran Biaya+Rekapitulasi Kebutuhan Bahan Dan Tenaga.


UNTUK MELIHAT HASIL KARYA KAMI BAIK DESAIN RUMAH ATAUPUN PRODUKSI FURNITURE, SILAHKAN KLIK MENU MY PRODUCKS, RENCANAKAN PEMBANGUNAN RUMAH ANDA DENGAN MENGGUNAKAN JASA KAMI HANYA DENGAN Rp, 40.000 /m2 Luas Lantai ( Lengkap mendapatkan 4 item pekerjaan DESAIN di atas) Per 1 Desember kami menaikan harga demi Peningkatan kualitas.

Mengapa anda perlu jasa kami dalam mendesain rumah ????????

JASA BANGUN RUMAH BLITAR


 
Return to top of page Copyright © 2010 | Flash One Converted into Blogger Template by Jimbefurniture