RSS

DESAIN

Home » » Cara Mengatasi Rayap di Rumah Tanpa Obat Hama

Cara Mengatasi Rayap di Rumah Tanpa Obat Hama


                
                  Sangat di sayangkan kalau rumah anda yang bagus dan anda beli dengan harga yang mahal, di kemudian hari tanpa anda sadari rumah anda telah menjadi hunian yang nyaman bagi hama kayu khususnya rayap.Biasanya tanpa kita sadari dalam kurun waktu tertentu hama rayap yang menjadi musuh besar bagi kayu baik kayu dalam bentuk perabot furniture ataupun kayu yang telah anda pasang sebagai komponen atap rumah anda telah di grogoti oleh hama rayap tanpa anda sadari.Hal ini tentunya sangat mengecewakan bagi anda sang pemilik rumah, pasalnya rumah yang seharusnya bertahan berpuluh -puluh tahun ternyata tidak sesuai yang kita bayangkan,Dalam kurun beberapa tahun saja setelah anda membangunya khususnya pada bagian atap telah banyak yang kropos dan berpotensi ambruk.Tentu hal ini sangat tidak anda inginkan.Biasanya pada musim tertentu hama rayap sangat rakus dalam menggrogoti kayu,dan hal ini sering terlewat dalam perhatian kita.Padahal rayap ini biasanya dalam jumlah yang besar.Akan sangat fatal apabila bagian atap pada kuda-kuda rumah anda yang menjadi sasaran para rayap ini.
Mengapa hal ini bisa terjadi? Biasanya rayap yang berasal dari dalam tanah akan naik ke atap melalui celah-celah kecil pada sisi dalam tembok.Sehingga dalam kurun waktu tertentu rayap dalam jumlah besar tersebut sampai pada sisi atas tembok.Sehingga mereka menemukan lahan baru yang berisi makanan yang siap mereka santap,yaitu kayu pada komponen atap rumah anda,tentunya jika anda tidak melakukan pengecekan di rumah anda secara rutin hal ini pastilah tidak anda sadari.Dan hal ini akan berlangsung dengan lama, mungkin sampai kayu pada komponen atap rumah anda telah habis.Sehingga tanpa sepengatuhan anda rumah anda bisa sewaktu-waktu ambruk karena kayu atap rumah anda telah kropos oleh mangsa rayap-rayap tersebut.Mengerikan bukan???
           Bagai manacara mengatasinya tanpa obat hama???.......
           Jadi begini,saya terangkan sedikit tentang kehidupan makluk di bumi ini.Bahwasanya semua makhluk di bumu ini dapat melangsungkan kehidupanya apabila ada air.Siapapun dan apapun yang hidup di bumi ini apabila tidak bisa mendapatkan air maka sudah dapat di pastikan mereka tidak dapat melangsungkan kehidupanya lebih lama.Nah begitu juga dengan rayap, bagaimanapun mereka membutuhkan asupan air di ketinggian yang sangat jauh bagi ukuran mereka(para rayap).Asupan air ini di peroleh dari mana???asupan air ini diperoleh dari sisi atas tembok rumah anda yang lembab.Kenapa sisi tembok atas rumah anda bisa lembab??hal ini terjadi karena proses awal pembangunan rumah anda yang kurang memenuhi syarat.pertanyaan terakhir adalah, bagaimana mengatasi semua permasalahan tersebut????Ok, akan saya jabarkan,dan simak baik2 cara mengatasi rayap tanpa obat hama.........
               Jika rumah anda sudah jadi dan telah selesai proses pembangunanya dan dalam kurun waktu tertentu rumah anda telah di grogoti rayap maka yang harus anda lakukan untuk mengatasinya adalah dengan membongkar plesteran bagian bawah rumah anda yaitu dimulai dari sisi atas pondasi atau sisi paling bawah beton sloof keatas setinggi 50cm kemudian anda ganti dengan plesteran baru dengan campuran kedap air yaitu 1semen : 3pasir. Bagian yang anda bongkar adalah sisi luar dan dalam sekeliling rumah anda.Hal ini bertujuan agar air dari tanah tidak merembes ke sisi tembok bagian atas,sehingga tidak ada asupan air bagi makluk hidup yang ada di atap rumah anda khususnya rayap.Dan Hal ini telah saya terapkan di rumah saya sendiri,dan hasilnya rayap yang telah menggrogoti rumah saya pada hari ke 7 setelah saya terapkan teori di atas pada rumah saya, rayap2 tersebut mengering dan mati,sehingga sampai sekarang sudah tidak ada rayap lagi di rumah saya.
Demikian tips dari saya smoga bermanfaat...................


3 Responses to "Cara Mengatasi Rayap di Rumah Tanpa Obat Hama"
Free N said...

Terima kasih untuk artikelnya. Sangat berguna.


December 5, 2012 at 6:40 PM
Unknown said...

Mantap


October 1, 2014 at 4:34 PM
Jasa Pembasi Tikus di Surabaya said...

Jasa Pembasmi Rayap di surabaya
waw. menarik


February 8, 2015 at 7:01 AM

Post a Comment

SEBAGAI PNGUNJUNG YANG BAIK TINGGALKAN KOMENTAR walau sepatah kata...
KOMENTAR ini juga sebagai Media Konsultasi Dan Tanya Jawab Seputar Desain dan Struktur..

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

JASA BANGUN DAN DESAIN ARSITEKTUR

BLOG INI ADALAH BLOG YANG MEMBERIKAN PELAYANAN PADA PENGUNJUNG YANG INGIN BERKONSULTASI MENGENAI PERENCANAAN RUMAH DAN ARSITEKTUR (Konsultasi 100% GRATIS).

BAGI ANDA YANG INGIN MEMBANGUN SEBUAH RUMAH SILAHKAN GUNAKAN JASA KAMI MELALUI BLOG INI.

KAMI BISA MEMBANTU ANDA DALAM:

1. MEMBANGUN RUMAH ANDA SIAP HUNI TRIMA KUNCI

2.Membuatkan gambar kerja dengan lengkap.

-Lay out

-Tmpak depan

-Tampak samping ka+ki

-Tampak belakang.

-Tampak Potongan (Selengkapnya)

-Rencana Pondasi.

-Rencana Strukture Beton(Selengkapnya)

-Rencana Atap(Selengkapnya)

-Rencana Plafont.

-Rencana Instalasi Listrik.

-Rencana Instalasi Air.

-Detail Kuda2(selengkapnya)

-Detail Pintu Jendela (Selengkapnya).

3.Membuatkan Desain Interior.

-Gambar Penempatan Prabot Furniture.

-Gambar Bentuk/Model Furniture yang Sesuai.

4.Membuatkan Gambar 3 Dimensi

-Visual 3D Depan

-Visual 3D Pojok Depan Ka+Ki

-Visual 3D Samping Ka+Ki

-Visual 3D Belakang.

5.Membuatkan Rencana Anggaran Biaya+Rekapitulasi Kebutuhan Bahan Dan Tenaga.


UNTUK MELIHAT HASIL KARYA KAMI BAIK DESAIN RUMAH ATAUPUN PRODUKSI FURNITURE, SILAHKAN KLIK MENU MY PRODUCKS, RENCANAKAN PEMBANGUNAN RUMAH ANDA DENGAN MENGGUNAKAN JASA KAMI HANYA DENGAN Rp, 40.000 /m2 Luas Lantai ( Lengkap mendapatkan 4 item pekerjaan DESAIN di atas) Per 1 Desember kami menaikan harga demi Peningkatan kualitas.

Mengapa anda perlu jasa kami dalam mendesain rumah ????????

JASA BANGUN RUMAH BLITAR


 
Return to top of page Copyright © 2010 | Flash One Converted into Blogger Template by Jimbefurniture